LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA TENTANG PROSES/CARA MEMBUAT ES KRIM SECARA SEDERHANA (PENERAPAN TITIK BEKU DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI)
PRAKTIKUM KIMIA Judul : Pembuatan es puter degan menerapkan penurunan titik beku larutan garam. Tujuan : Penerapan penurunan titik beku dalam kehidupan sehari-hari. Dasar Teori : * Sifat Koligatif Larutan Sifat koligatif larutan adalah sifat larutan yang hanya dipengaruhi oleh jumlah partikel zat terlarut di dalam larutan. Hukum Ralout merupakan dasar bagi empat sifat larutan encer yang disebut sifat koligatif. Keempatnya yaitu : · Penurunan tekanan uap larutan relatif terhadap tekanan uap pelarut murni · Peningkatan titik didih · Penurunan titik beku · Gejala tekanan osmotic * Penurunan Titik Beku Larutan Perbedaan titik beku akibat adanya partikel zat terlarut disebut penurunan titik beku (ΔTf). Penurunan titik beku larutan sebanding dengan hasil kali molalitas larutan dengan tetapan penurunan titik beku pelarut (Kf), dinyatakan dengan persamaan : ΔTf = Kf . m atau ΔTf = Kf .
Comments
Post a Comment